Cari Laptop untuk Video Editing? Cek 5 Varian dengan Spek Mumpuni Terbaik 2024 di Sini!

- 4 Juni 2024, 14:00 WIB
Ilustrasi ASUS VivoBook Pro 16x/
Ilustrasi ASUS VivoBook Pro 16x/ /Website/Gizmochina

4. Axioo Pongo Studio

Axioo Pongo 760 laptop gaming racikan dengan harga murah
Axioo Pongo 760 laptop gaming racikan dengan harga murah axiooworld.com

Brand laptop dari Indonesia ini juga bisa dipakai untuk aktivitas mengedit video. Layarnya berukuran 16 inch dengan kapasitas RAM sebesar 32 GB, dan penyimpanan internal 1 TB.

Tipe laptop ini memiliki tampilan yang profesional, dan performanya mumpuni karena sudah dibekali dengan prosesor Intel Corea i9 gen13. Prosesor tersebut memiliki arsitektur yang padat dan 14 cores serta 20 threads.

Laptop ini juga memiliki konektivitas yang cepat dan kelengkapan port seperti, RJ-45, HDMI, Thunderbolt, dan lain sebagainya. Untuk harganya sendiri dibanderol sekitar Rp29,9
jutaan.

5. ASUS Vivobook Pro 16X OLED N7601ZM

ASUS Vivobook 14
ASUS Vivobook 14 asus.com

Salah satu tipe laptop ASUS ini dibekali dengan kapasitas RAM sebesar 32 GB dan penyimpanan internal sebesar 1 TB. Untuk ukuran layarnya sendiri cukup luas, yakni sebesar 16 inch.

Untuk ketahanan baterai, laptop ini tidak perlu diragukan lagi karena kamu bisa memutar video sampai belasan jam. Untuk pengisian baterainya pun cepat karena menggunakan port USB C.

Kamu bisa mengisi daya laptop selama 30 menit, dan baterai sudah terisi hingga 50%. Laptop seharga Rp33,6 jutaan ini memiliki fitur yang bisa mendukung penuh aktivitas para konten
kreator.

Baca Juga: Cari Laptop yang Cocok untuk Content Creator? Cek 4 Produk Rekomendasinya di Sini, Ada Lenovo juga, lho!

Itulah 5 laptop dengan spesifikasi yang cocok untuk pekerjaan editing video atau pun foto. Kamu bisa pertimbangkan untuk membeli tipe laptop yang sesuai dengan budget dan kebutuhanmu.***

Halaman:

Editor: Kiki Masduki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah