Rekomendasi 5 HP Gaming Murah Spek Gahar tapi Harga Mulai Rp1 Jutaan, Cek di Sini! Ada dari vivo, Loh!

- 22 Mei 2024, 17:00 WIB
HP dari Infinix asyik buat gaming/
HP dari Infinix asyik buat gaming/ /id.infinixmobility.com

2.TECNO Camon 20 Pro

2 HP Tecno Spark 20 Series cocok buat gaming/
2 HP Tecno Spark 20 Series cocok buat gaming/ tecno-mobile.com

Hp gaming murah ini punya layar AMOLED ukuran 6,67 inci, dan refresh rate 120Hz yang bisa membuat pengalaman bermain game menjadi tambah seru. TECNO Camon 20 Pro punya performa yang cukup kencang, karena ditenagai prosesor MediaTek Helio G99 dan dukungan RAM 8 GB.

Selain itu, Hp ini juga memiliki modul triple camera, yang terdiri dari kamera utama 64 GB, kamera bokeh 2 MP, dan kamera AI. Untuk selfie, kamera depan 32 MP. Dan kapasitas baterai jumbo dengan daya 5000 mAh, yang didukung fitur fast charging 33W. Dengan Android 13 OS.

3.Infinix Note 30 Pro

Rangkaian Hp Infinix Note 40 Series yang jadi hp terbaru di 2024/
Rangkaian Hp Infinix Note 40 Series yang jadi hp terbaru di 2024/ Instagram/@infinixglobal

Infinix memang ternama sebagai Hp gaming murah di Indonesia, karena harga dan kualitasnya murah meriah. Infinix Note 30 Pro memiliki daya pacu dari prosesor MediaTek Helio G99, dan RAM sebesar 8 GB, memori internal berkapasitas 256 GB, sehingga tak perlu khawatir akan terjadi ngelag ketika kamu main game online di Hp.

Tampilan visual dari layar LTPS flexible AMOLED ukuran 6.67 inci juga sangat memanjakan mata, apalagi didukung oleh refresh rate 120Hz. Selain itu, tersedia modul triple camera 108 MP + 2 MP + 2MP, dan kamera depan untuk selfie 32 MP. Infinix Note 30 Pro juga dibekali dengan baterai 5000 mAh dan didukung fast charging 68W.

4.TECNO Pova 4 Pro

TECNO Pova 4 Pro, salah satu HP Gaming terbaik 2024 Rp2jutaan yang worth it untuk main game online.*
TECNO Pova 4 Pro, salah satu HP Gaming terbaik 2024 Rp2jutaan yang worth it untuk main game online.*

Hp sejuta umat gamers di Indonesia; Tecno Pova 4 Pro! Karena speknya cocok untuk bermain game tapi harganya murah. Hadir dengan performa prosesor yang baik, memori RAM besar, dan baterai berkapasitas jumbo. Hp gaming ini memiliki memori dengan RAM 8 GB, extende RAM 5 GB, sehingga total menjadi RAM 13 GB, dengan memori internal 128 GB dan 256 GB.

Layar yang digunakan menggunakan jenis AMOLED ukuran 6,66 inci dan didukung refresh rate 90Hz, cocok untuk yang senang bermain game di Hp. Dibekali juga dengan baterai berkapasitas 6000 mAh, dan dual camera 50 MP. TECNO Pova 4 Pro menggunakan sistem operasi Android 12.

5. realme Narzo 50A

Tampilan Hp realme C67 dengan dua varian warna memikat/
Tampilan Hp realme C67 dengan dua varian warna memikat/ GSM Arena

Halaman:

Editor: Kiki Masduki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah