Benarkah Daun Kelor Bisa Jadi Skincare Melembabkan Wajah? Berikut Ini Penjelasannya!

- 11 Juni 2024, 17:30 WIB
Ilustrasi daun kelor.
Ilustrasi daun kelor. /Pixabay/

3. Aman untuk Kulit Sensitif

Jika kamu memiliki kulit sensitif, skincare yang berbahan daun kelor ini mampu melindungi kulit kamu dan jadi penghalang kelembaban kulit. Jika terkena paparan radikal bebas, kulit tentunya akan menjadi lebih sensitif. Di sinilah skincare yang berbahan daun kelor bekerja untuk menetralkan radikal oksigen.

Itulah beberapa manfaat dari daun kelor yang efektif bisa jadi bahan skincare melembabkan wajah. Jika kamu ingin mencobanya juga, sekarang sudah banyak yang menjual skincare dan menghadirkan daun kelor sebagai kandungan utamanya.***

Halaman:

Editor: D. Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah