10 Tempat Wisata di Pangandaran Selain Pantai yang Cocok Dikunjungi saat Akhir Pekan, Nomor 3 Green Canyon

- 22 September 2023, 15:26 WIB
Pesona keindahan alam Jojogan Hills
Pesona keindahan alam Jojogan Hills / /instagram/@explorepangandaran

3. Curug Jambe Anom

Menawarkan udara segar dan pemandangan indah. Cipratan air yang jatuh di bebatuan memberikan kesan tersendiri pada salah satu tempat wisata di Pangandaran ini. Letaknya yang masih tersembunyi menambah eksotisme kota wisata ini. Menikmati pemandangan alam pedesaan dan cocok dikunjungi tatkala Anda bosan dengan hiruk pikuk kota besar.

Body Rafting di Green Canyon Pangandaran
Body Rafting di Green Canyon Pangandaran Instagram @greencanyonpangandaran.id

4. Green Canyon

Lokasi yang tersembunyi tetapi nuasanya begitu eksotis sambil menyusuri aliran sungai dengan Body Rafting kamu bisa menikmati keindahan lembah yang ditumbuhi banyak lumut dan tumbuhan hijau lainnya. Dengan sinar matahari yang teduh dan nuansa yang adem.

Baca Juga: Penyebab Mimisan pada Anak saat Tidur Secara Tiba-tiba dan Cara Mengatasinya, Ikuti Ini Moms!

5. Pepedan Hills

Destinasi wisata populer diwilayah Parigi dengan pemandangan alam dan perbukitan yang indah. Agar lebih seru, terdapat gardu pandang yang membentang dari Barat hingga Timur dan menjadi spot selfie yang cocok.

6. Gua Sinjang Lawang

Halaman:

Editor: D. Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x