CEK DISKON! Tarif Tol Saat Mudik Lebaran 2024, Mulai dari Tangerang-Merak hingga Cipali dari Astra Infra

- 26 Maret 2024, 19:30 WIB
Jalanan macet ketika mudik Lebaran 2024 akan diurai dengan penerapan diskon tarif tol
Jalanan macet ketika mudik Lebaran 2024 akan diurai dengan penerapan diskon tarif tol /Pixabay

Sehingga pemudik dapat memanfaatkan fasilitas diskon tarif tol pada waktu-waktu yang telah di tentukan. Dan menghindari kepadatan arus mudik dan arus balik.

Sehingga lalu lintas akan berjalan dengan lancar, terhindar dari ancaman kecelakaan. Mudik bisa jadi perjalanan yang menyenangkan. Selain itu, jika lelah atau ingin beristirahat, gunakan fasilitas rest area dengan bijak.

Tapi jika rest area penuh, bisa gunakan tempat istirahat di luar jalan tol, kemudian masuk lagi tanpa perlu mengeluarkan biaya tambahan. Pemudik juga bisa membawa perlengkapan makanan dan perbekalan sebelumnya, guna menghindari perhentian yang bisa mengakibatkan penumpukan kendaraan di jalan.***

Halaman:

Editor: Kiki Masduki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x