Bansos PKH 2024 Kategori Balita Kapan Cair? Berikut Kabar Pencairan Tahap 1 Sampai 4!

- 11 Maret 2024, 08:00 WIB
Ilustrasi Dana Bansos PKH 2024 Kategori Balita
Ilustrasi Dana Bansos PKH 2024 Kategori Balita /Unsplash/Mufid Manjun

KABAR PANGANDARAN - Bansos PKH 2024 kategori balita kapan cair? Berikut pencairan tahap 1 sampai 4! Untuk mengecek kamu atau balita kamu mendapat Bansos PKH 2024 atau tidak, bisa mengunjungi laman khusus Bansos PKH yang sudah disediakan oleh Kemensos.

Sementara sebelum mengecek nama penerima bansos PKH 2024 kategori balita, alangkah baiknya memastikan nama kamu atau balita kamu terdaftar di DTKS Kemensos. Hal itu harus dipastikan, karena dengan begitu kamu atau balita kamu bisa mendapatkan bantuan Rp3 juta selama 4 tahap.

Apa itu Bansos PKH 2024 Kategori Balita?

Bansos PKH 2024 kategori Balita adalah, bantuan dana untuk balita sebesar Rp3 juta selama satu tahun atau empat tahap. Sementara penyaluran biasanya per tahap yakni sebesar Rp750 ribu. Adapun 1 tahap itu, merupakan rapelan dari tiga bulan.

Baca Juga: SELAMAT! Bansos PKH 2024 Telah Cair ke Rekening KKS BNI dan BRI, Cek Daftar Penerima di Laman ini!

Bansos PKH 2024 kategori Balita ini, merupakan inisiatif dari pemerintah, yakni dukungan finansial atau dukungan dana untuk balita. Tentunya dana selama satu tahun yang akan didapatkan oleh balita sebesar Rp3 juta. Hal itu agar digunakan untuk pertumbuhan sang balita selama proses pertumbuhannya.

Adapun Bansos PKH 2024 kategori Balita ini, telah menjadi pilar penting dalam percepatan pertumbuhan anak, tentunya berkenaan dengan pertumbuhan yang berkualitas hidup sang balita. Artinya dengan bantuan Rp600 ribu per tahap, balita kamu bisa tumbuh kembang dengan baik.

Jadwal Penyaluran Bansos PKH 2024 Kategori Balita

Sementara penyaluran bantuan dilakukan 4 tahap, yakni sampai Desember 2024 mendatang. Tentunya untuk penjadwalan sudah ditentukan juga oleh pemerintah, sesuai dengan keberadaan wilayah penyaluran di masing-masing lokasi penyaluran, berikut jadwalnya:

Tahap 1: Januari, Februari, Maret
Tahap 2: April, Mei, Juni
Tahap 3: Juli, Agustus, September
Tahap 4: Oktober, November, Desember

Baca Juga: SELAMAT! Bansos PKH Maret 2024 Cair Hingga Rp3 Juta, Apakah Nama Kau Sudah Terdaftar?

Halaman:

Editor: Kiki Masduki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah