Huawei MatePad Air, Fitur Elit Bundling Komplit, Simak Spesifikasi di Sini!

- 21 April 2024, 19:00 WIB
Uawei MatePad Air yang tipis dan ringan
Uawei MatePad Air yang tipis dan ringan /cunsumer.huawei.com

KABAR PANGANDARAN - MatePad Air adalah tablet teranyar dari Huawei dengan desain yang ringan dan tipis, tapi spesifikasinya mumpuni, bahkan bisa tersambung dengan layar monitor, benar-benar fitur elit bundling komplit!

Kamu bisa cek spesifikasi Huawei MatePad Air di sini. Pembahasan ini tentu bisa memberi kamu gambaran betapa canggihnya tablet ini, dan bisa bantu aktifitas digital kamu, sehingga terasa lebih mudah. Terutama buat kamu kreator konten yang biasa cari cuan di dunia virtual.

Kamu bisa kerjakantugas seperti edit foto, menonton, merekam video, membuat desain di Huawei MatePad Air ini, berkat spesifikasi dan fitur-fitur canggih yang dimilikinya. Tablet ini tergolong kelas atas dan menjadi impian bagi para pecinta gadget.

Baca Juga: 10 HP dengan Kamera Zoom Terbaik, dari Huawei hingga Samsung Galaxy, Pori-Pori Bulan Sampai Keliatan!

Review Huawei MatePad Air

1. Display

Ini adalah tablet pertama Huawei yang menampilkan HUAWEI FullView Display1, dilengkapi dengan kecepatan refresh tinggi yaitu 144 Hz, memberikan kamu responsivitas dan fluiditas yang tak tertandingi. Menawarkan ukuran layar 11.5 inci, dengan resolusi tinggi 2.8K yang mendukung kecepatan refresh adaptif 30–144 Hz, yang bisa membantu kamu membuat konten agar terasa lebih hidup.

Dibekali dengan proses frosting yang inovatif, menjadikan permukaan tablet sehalus sutra dan anti sidik jari. Kamu bisa melihat betapa mempesonanya tablet tersebut yang bersinar seperti galaksi bintang.

2. Keyboard
Kamu bisa memasangkan keyboard untuk mengubah tabletkamu menjadi PC, dan mengetik dengan leluasa. Kamu juga bisa pisahkan keyboard dan letakkan dimana pun keyboard tersebut, sesuka hati kamu.

Kamu juga bisa membuat sketsa atau mencatat sesuatu saat diperlukan, dengan adanya fitur penyesuaian stepless 120°-160° yang mulus.

Halaman:

Editor: Kiki Masduki

Sumber: huawei.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah