10 Rekomendasi Hotel di Surabaya yang Paling Populer, Bisa Jadi Pilihan Menginap saat Libur Long Weekend

- 2 Februari 2024, 15:05 WIB
Ilustrasi hotel yang cocok jadi pilihan menginap saat di Surabaya.
Ilustrasi hotel yang cocok jadi pilihan menginap saat di Surabaya. /Unsplash/Fernando Alvarez Rodriguez/

6. Kokoon Hotel Surabaya

Hotel yang satu ini berlokasi di Jl. Slompretan No.26, Bongkaran, Kec. Pabean Cantikan, Kota Surabaya, Jawa Timur. Dengan harga permalam Rp300.000–Rp400.000, Kokoon Hotel Surabaya memadukan desain kolonial namun modern yang nyaman.

Hotel ini dirancang untuk memenuhi kebutuhan para pelancong dengan tujuan bisnis dan liburan.Hotel ini mudah dijangkau dari pelabuhan dan stasiun kereta api, dan dekat dengan Pasar Atom.

7. Favehotel Rungkut Surabaya

Hotel ini berlokasi di Jl. Raya Kalirungkut No.23-25, Kali Rungkut, Kec. Rungkut, Kota Surabaya, Jawa Timur, dan memasang harga berkisar Rp270.000–Rp500.000 per malam.

Baca Juga: Destinasi Wisata di Pangalengan Berikut Ini Tidak Kalah Mempesona dengan Tempat Wisata Hits di Lembang

Hotel ini adalah salah satu hotel di Surabaya yang minimalis dan dikelilingi oleh restoran dan pertokoan.

8. Vasa Hotel Surabaya

Vasa Hotel berlokasi di Jl. Mayjen HR. Muhammad No.31, Putat Gede, Kec. Sukomanunggal, Kota Surabaya, Jawa Timur. Dengan harga per malam berkisar Rp930.000–Rp1.500.000, hotel di Surabaya ini memiliki desain yang modern dan minimalis dilengkapi dengan fasilitas yang lengkap.

Hotel ini menawarkan 383 kamar, suite dan Vasa Residences yang memadukan antara privasi dan kenyamanan apartemen pribadi dengan layanan dan fasilitas hotel mewah kelas dunia.

Fasilitas yang dapat dinikmati pengunjung, mulai dari restoran dan bar, kolam renang outdoor, pusat kebugaran, hingga gedung acara yang mengesankan serta sebuah Chapel pernikahan outdoor.

Baca Juga: Info Hotel di Bogor Dekat Tempat Wisata Hits, Tawarkan Pemandangan Alam yang Indah dengan Fasilitas Lengkap

9. My Tower Hotel Surabaya

Hotel ini terletak di Jl. Rungkut Industri Raya No.4, Kutisari, Kec. Tenggilis Mejoyo, Kota Surabaya, Jawa Timur.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah